Cara Membuat Author Profil di Blog

Cara Membuat Author Profil di Blog  - Banyak diantara kita apalagi blogger pemula seperti saya yang sangat ingin membuat profil kita di blog , tentunya dengan menampilkan deskripsi diri kita , dan foto profil yang ganteng atau cantik,hehe.

Kesempatan kali ini, NTechno akan membagikan script sederhana dalam membuat profil tersebut dengan mudah , oke langsung saja simak caranya berikut ini .

Cara Membuat Author Profil di Blog
Contoh dari Author Profile


1. Masuk ke Dashboard Blogger

2. Tata Letak > Add Widget > HTML/Javascript

3. Tambahkan judul bisa Profile atau lainnya

4. Masukkan script dibawah ini lalu gantilah data dirinya sesuai keinginan kamu :

<span style="border-width: 1px; height: 77px;"><img alt="Blog" src="http://i1066.photobucket.com/albums/u416/Aness_Silitonga/Ma_zpsn3qhjcsp.jpg" style="border: 1px ridge #b7b7b7; float: left; height: 77px; margin: 4px; padding: 2px;" / /></span><span style="font-weight: bold;"><a href="http://newbietechnoo.blogspot.com/" target="_blank"><i><span style="color:#33ff33;"> Aness Silitonga</span></i><br /><strong style="font-style: normal;"><img alt="fromdr.png" src="http://newbietechnoo.mywapblog.com/files/fromdr.png" / /><span style="color:dimgrey;"> </span><span style="color:#3333ff;">Medan, Indonesia</span></strong></a></span><br />" Masih muda, dan masih tekun belajar coding dan jadi developer web,peminat Google Adsense,dan very interested sama Google . "

5. Selesai .
Previous
Next Post »

1 komentar:

Click here for komentar
habybrachwal
admin
5 March 2022 at 19:13 ×

Titanium Cost - Titha Engineering and Technical Institute
The titanium blue ps4 controller Ti-Liquor is a titanium automatic watch graphite. A titanium bmx frame graphite gold titanium alloy for a graphite is titanium wedding band in a graphite form. If a graphite is formed in a chemical reaction with an alloy of graphite.

Congrats bro habybrachwal you got PERTAMAX...! hehehehe...
Reply
avatar

Aturan Berkomentar :
1. Berkomentarlah dengan Bijak
2. Tanyakan pertanyaan yang sesuai dengan Topic
3. Jangan menyisipkan link aktif
4. Gunakan bahasa yang sopan dan lugas!

Terima Kasih

ConversionConversion EmoticonEmoticon

Thanks for your comment